Tahun baru seringkali menjadi momentum yang tepat untuk merenung dan membuat perubahan positif dalam kehidupan kita. Ini adalah saat yang ideal untuk mengevaluasi diri, menetapkan tujuan baru, dan menciptakan pribadi baru yang lebih baik. Bagaimana kita dapat mencapai transformasi ini? Berikut beberapa tahapan yang perlu diimplementasikan untuk meraih pribadi yang baru dan lebih membaik. Pertama-tama,...Read More
Kampus di Bekasi STIE Tri Bhakti atau biasa di sebut Tri Bhakti Business School pada tanggal 30 Januari 2024 kedatangan siswa-siswi dari SMA Pangeran Jayakarta dan SMA Mandalahayu dalam rangka kegiatan kunjungan kampus. Melalui kegiatan ini, siswa diundang untuk mengenal lebih dekat lingkungan akademis dan peluang yang ditawarkan oleh Tri Bhakti Business School. Kunjungan kampus...Read More
Perpustakaan Tri Bhakti Business School bekerjasama dengan Pusat Pelatihan dan Pendidikan Profesi (P4) telah menyelenggarakan kegiatan Literasi Informasi III yang berjudul “Sosialisasi Layanan Perpustakaan bagi Mahasiswa Semester Akhir”. Kegiatan literasi ini dilakukan sebanyak 3 kali, yaitu 2 kali kegiatan tatap muka (offline) di Perpustakaan Tri Bhakti Business School pada tanggal 23 Januari 2024 dan 25...Read More
Bekasi, 29 Januari 2024 – Pada tanggal 27 Januari 2024, Kampus Tri Bhakti Business School (TBBS) diberi kesempatan untuk memberikan materi pada acara Workshop yang diselenggarakan oleh SMK Karya Guna Bhakti 2 yang bertemakan “Pengoperasian Aplikasi Canva, Microsoft Office dan Microsoft Excel dalam Pembuatan Sertifikat”. Kehadiran TBBS bertujuan untuk memberikan pelatihan yang bermanfaat kepada siswa-siswi...Read More
Komentar Terbaru