Tri Bhakti Business School, Kampus Bekasi – Pada tanggal 21 Agustus 2025 Tri Bhakti Business School kembali menunjukkan dukungannya terhadap kegiatan masyarakat dengan berpartisipasi aktif dalam acara Jalan Sehat yang diselenggarakan oleh Kecamatan Rawalumbu. Kegiatan ini berlangsung meriah dengan dihadiri ratusan peserta dari berbagai kalangan, termasuk mahasiswa, sekolah, dan masyarakat sekitar. Partisipasi mahasiswa Tri Bhakti...Read More
Komentar Terbaru